Penggunaan Metode Pembiasaan dalam Meningkatkan Aspek Nilai Agama dan Moral
DOI:
https://doi.org/10.55210/8kvx1251Keywords:
Metode Pembiasaan, Nilai Agama dan Moral, Pendidikan Anak Usia DiniAbstract
Pendidikan anak usia dini bertujuan untuk menanamkan nilai-nilai agama dan moral melalui kegiatan pembiasaan sejak usia dini. Di RA Al-Hilal 3, metode pembiasaan diterapkan untuk membentuk karakter anak, meliputi pembiasaan bersalaman, salat dhuha, kemandirian, murojaah, serta makan dan minum sesuai adab. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan metode pembiasaan di RA Al-Hilal 3 serta dampaknya terhadap perkembangan nilai agama dan moral anak usia dini. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode pembiasaan di RA Al-Hilal 3 meliputi kegiatan bersalaman, salat dhuha, kemandirian, murojaah, serta makan dan minum sesuai adab. Kegiatan tersebut efektif dalam membentuk karakter, menanamkan nilai agama, meningkatkan kedisiplinan, dan menumbuhkan rasa kebersamaan pada anak usia dini. Dengan penerapan yang terstruktur dan berkelanjutan, metode pembiasaan terbukti mampu menanamkan nilai agama dan moral pada anak. Penelitian ini menyoroti penerapan metode pembiasaan secara terstruktur dan berkelanjutan di RA Al-Hilal 3.
References
Amirudin, J., Herlina, E., & Siti Nuraeni, H. (2024). Penerapan Metode Pembiasaan Sholat Pada Anak Usia Dini. Jurnal IHSAN Jurnal Pendidikan Islam, 2(2), 82–90. https://doi.org/10.61104/ihsan.v2i2.258
Darti, D., Nurjan, S., & Irsad Rusdiani, N. (2024). Penanaman Kemandirian Anak Melalui Pembiasaan Ibadah Taharah di KB Melati Indah Ponorogo. Generasi Emas, 7(2), 1–12. https://doi.org/10.25299/ge.2024.vol7(2).17981
Fatima, M., Angkur, M., & Sum, T. A. (2023). Metode Pengembangan Nilai Agama Dan Moral Pada Anak Usia Dini Methods Of Developing Religious And Moral Values In Early Children 18 | Jurnal Lonto Leok : Vol 5 , No 2 Juli 2023 26 | Jurnal Lonto Leok : Vol 5 , No 2 Juli 2023. Jurnal Lonto Leok Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2). https://unikastpaulus.ac.id/jurnal/index.php/jllpaud/article/view/1931
Habibu Rahman, R. K. (2020). PENGEMBANGAN NILAI AGAMA DAN MORAL ANAK USIA DINI: Panduan Bagi Orang Tua, Mahasiswa, dan Praktisi PAUD.
Khoiron, A. K. & A. M. (2019). Metode Penelitian Kualitatif.
Marlini, Mazdayani, & Ratna Dewi. (2023). Penerapan Metode Pembiasaan dalam Mengembangakan Moral Agama Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 20329–20333.
Paramitha, C. P. (2023). Penerapan Metode Pembiasaan Dalam Pembentukan Karakter Anak Usia Dini Di Paud Kb Al-Fina Tambun Selatan. … -Edu (Community Education Journal), 6(2), 124–128. http://journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/comm-edu/article/view/12313%0Ahttp://journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/comm-edu/article/download/12313/4363
Prakarsa, Y. (2020). Pembiasaan sikap bersalaman pada anak di PAUD Dharmawanita Kabupaten Lebong. Early Child Research and Practice-ECRP, 2020(1), 46–54.
Qurrotul Aeni, H. W. (2023). Meningkatkan Kemandirian Anak. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran, 6(4), 2529–2534. http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jrpp
Rohmawati, A. (2015). Efektivitas Pembelajaran Afifatu. Jurnal Pendidikan Usia Dini, 9(1), 15–32. e-mail: paud.ppsunj@gmail.com%0AAbstract:
Sit, M., Nasution, A., Sunya, A. S., Islam, U., & Sumatera, N. (2024). Peran ibu dalam menanamkan etika makan pada anak usia dini menurut islam. 7(2).
Sopyan, A., & Hanafiah, N. (2022). Pembiasaan Muroja’ah Untuk Meningkatkan Hafalan Al-Qur’an. Indonesian Journal of Education and Social Sciences, 1(2), 100–105. https://doi.org/10.56916/ijess.v1i2.230
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. In Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Penerbit Alfabeta, Bandung.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian & Pengembangan Research and Development. In Metode Penelitian & Pengembangan Research and Development. Penerbit Alfabeta, Bandung.
Sulistyawati. (2023). Penelitian Kualitatif : Metode Penelitian Kualitatif. In Jurnal EQUILIBRIUM (Vol. 5, Issue January). http://belajarpsikologi.com/metode-penelitian-kualitatif/
Uce, L. (2015). THE GOLDEN AGE : MASA EFEKTIF MERANCANG KUALITAS ANAK. International Journal.


